Program Pembinaan

Program Pembinaan

Program reguler adalah program pendidikan asrama yang berlaku secara umum bagi seluruh mahasiswa UMY. Program ini terdiri dari program pokok dan pengayaan. Program pokok  diselenggarakan dalam waktu satu tahun dan dikhususkan bagi mahasiswa baru. Sementara program pengayaan merupakan program yang ditawarkan kepada mahasiswa dalam rangka pengabdian. Program pokok berdasarkan pada bentuknya terbagi menjadi 3 kategori, yaitu:

tahsin

Klasikal

Dilakukan setiap ba’da sholat magrib dan shubuh, sehingga tidak mengganggu kegiatan perkuliahan mahasiswa.

Mentoring

Program Mentoring adalah setoran yang dilakukan oleh Resident UNIRES kepada SR dan ASR nya masing-masing

Pembiasaan

Merupakan upaya UNIRES dalam menanamkan kebiasaan yang baik dan membentuk karakter resident UNIRES.